Minggu, 10 Mei 2015

Penggalan untuk Arika

Sempat berpikir dua kali untuk mempos tulisan ini. Bukan, bukan karena gak mau ngucapin selamat ulangtahun melalui tulisan, tapi karena 2 dari 4 post terkahir di blog ini isinya ucapan ulangtahun semua. Jadi merasa bersalah sama blog yang diisi kalo ada yang ulangtahun doang. Gapapa ya, my own castle.

---------------------------------------------

Pertemuan pertama katanya penting, karena memberi kesan pertama yang dapat mempengaruhi suatu hubungan kedepannya. Tapi kok ya, tidak ada ingatan apapun tentang pertemuan pertama kita Rik. Lupa sumpah. Kesan pertamanya apa, kenapa kita jadi sebangku, kenapa jadi deket. Apa kita sebel sama orang yang sama pas dulu? Apa karena kita sama-sama jarang ikut geng nyanyi-nyanyi Taylor Swift-nya X-3? Lupa. Bahkan arah pulang kita juga gak sama, jadi gak ada tuh yang namanya obrolan super panjang di angkot jalan pulang sore hari.

Blank. 

Yang pasti syukur diucap karena sejak 5 tahun yang lalu bisa mengenal perempuan cadel bernama lengkap Arika Fadhia Rahmi ini.

Kalo ada temen yang mempengaruhi sisi cewek lembut.....
Nah, Arika itu......bukan orangnya!
Arika adalah teman yang mempengaruhi sisi strong. Strong mental maupun fisik.

Sama Arika itu tempat belajar pelajaran-pelajaran neraka IPA pas kelas 10, sebelum gw masuk ke surga IPS
Sama Arika itu tempat curhat logis
Sama Arika itu gampang diajak kemana-mana
Sama Arika itu potensi tidak wacana
Sama Arika itu belajar untuk gak takut, soalnya dia lebih berani daripada gw
Sama Arika itu belajar jangan manja, soalnya dia mandiri banget
Sama Arika itu urusan pasti beres

Dan hari ini, 10 Mei 2015, perempuan ini berulangtahun ke-angka yang tidak mau disebutkan nanti dia jadi sok muda.

Selamat ulangtahun Rik! Gw percaya seorang Arika bisa jadi orang yang sukses, anaknya gigah banget abisnya. Semoga tahan sama panasnya Surabaya, hujan Bogor menunggu kepulanganmu. Temanmu ini gak minta traktir, cuma minta lu pulang (dan membawa almond crispy).

"Bestfriends are people you don't need to talk to every single day, you don't need to talk to each other for weeks, but when you do, it's as if you didn't even stop talking"




Selamat ulantahun yang ke-19 Arika Fadhia Rahmi :)


gapapa angkanya disebut, biar seneng.

Ps: Karena pake kerudungnya baru, susah banget nyari foto berdua yang lu nya udah make kerudung. Semua foto yang udah make kerudung, pasti ada orang lainnya (kebanyakan Raudah) haha. Jadi, sekalian pake foto jadul banget, versi ingusan anak SMA.
Milikilah hati yang luas seluas langit biru. Di dalam hati yang luas kamu akan menampung rasa memaafkan yang besar, kekuatan untuk berpikir dan bertindak positif, serta semangat untuk menjelang hari esok yang tidak pernah pudar. Jadilah langit itu
-Seluas Langit Biru, Sitta Karina

Why?

Foto saya
Nabila Nur Sabrina. Bila. Ilmu Komunikasi UI 2013. Menulis karena memori otak tak bertahan selamanya.

Supportive Army

Minggu, 10 Mei 2015

Penggalan untuk Arika

Sempat berpikir dua kali untuk mempos tulisan ini. Bukan, bukan karena gak mau ngucapin selamat ulangtahun melalui tulisan, tapi karena 2 dari 4 post terkahir di blog ini isinya ucapan ulangtahun semua. Jadi merasa bersalah sama blog yang diisi kalo ada yang ulangtahun doang. Gapapa ya, my own castle.

---------------------------------------------

Pertemuan pertama katanya penting, karena memberi kesan pertama yang dapat mempengaruhi suatu hubungan kedepannya. Tapi kok ya, tidak ada ingatan apapun tentang pertemuan pertama kita Rik. Lupa sumpah. Kesan pertamanya apa, kenapa kita jadi sebangku, kenapa jadi deket. Apa kita sebel sama orang yang sama pas dulu? Apa karena kita sama-sama jarang ikut geng nyanyi-nyanyi Taylor Swift-nya X-3? Lupa. Bahkan arah pulang kita juga gak sama, jadi gak ada tuh yang namanya obrolan super panjang di angkot jalan pulang sore hari.

Blank. 

Yang pasti syukur diucap karena sejak 5 tahun yang lalu bisa mengenal perempuan cadel bernama lengkap Arika Fadhia Rahmi ini.

Kalo ada temen yang mempengaruhi sisi cewek lembut.....
Nah, Arika itu......bukan orangnya!
Arika adalah teman yang mempengaruhi sisi strong. Strong mental maupun fisik.

Sama Arika itu tempat belajar pelajaran-pelajaran neraka IPA pas kelas 10, sebelum gw masuk ke surga IPS
Sama Arika itu tempat curhat logis
Sama Arika itu gampang diajak kemana-mana
Sama Arika itu potensi tidak wacana
Sama Arika itu belajar untuk gak takut, soalnya dia lebih berani daripada gw
Sama Arika itu belajar jangan manja, soalnya dia mandiri banget
Sama Arika itu urusan pasti beres

Dan hari ini, 10 Mei 2015, perempuan ini berulangtahun ke-angka yang tidak mau disebutkan nanti dia jadi sok muda.

Selamat ulangtahun Rik! Gw percaya seorang Arika bisa jadi orang yang sukses, anaknya gigah banget abisnya. Semoga tahan sama panasnya Surabaya, hujan Bogor menunggu kepulanganmu. Temanmu ini gak minta traktir, cuma minta lu pulang (dan membawa almond crispy).

"Bestfriends are people you don't need to talk to every single day, you don't need to talk to each other for weeks, but when you do, it's as if you didn't even stop talking"




Selamat ulantahun yang ke-19 Arika Fadhia Rahmi :)


gapapa angkanya disebut, biar seneng.

Ps: Karena pake kerudungnya baru, susah banget nyari foto berdua yang lu nya udah make kerudung. Semua foto yang udah make kerudung, pasti ada orang lainnya (kebanyakan Raudah) haha. Jadi, sekalian pake foto jadul banget, versi ingusan anak SMA.

Pages